Jenis & Ukuran Tongkang (Barge) Batu Bara
    Ada Beberapa & Jenis Tongkang Batu Bara     Ada beberapa jenis tongkang (barge) batu bara, tergantung dari ukuran dan daya muat masing-masing tongkang, yang berukuran 180 feet dapat memuat kurang lebih 5.000 ton batu bara, dan yang berukuran 270 feet (feet jumbo) dapat memuat 8.000 ton batu bara, sedangkan yang berukuran 300 feet sampai 330 feet dapat memuat 10.000 ton sampai 12.000 ton batu bara.                                      Tongkang batu bara yang berukuran 300 feet pada umunya mempunyai dimensi seperti ini yaitu :       Length overall    : 91, 44 meter   Breadth                : 24, 38 meter   Depth Midship     :   5, 49 meter   Draft Max             :   4, 27 meter                Di haluan tongkang terdapat ramdoor yang berfungsi sebagai jalan / jembatan kendaraan yang m...